Johnnydeppreads.com – Berlibur jadi waktu paling berharga  bisa dinikmati oleh banyak orang. Dengan berlibur kamu bisa merasakan suasana quality time dengan keluarga, teman, atau orang paling disayangi. Salah satu spot paling populer dan sering sekali dijadikan pilihan untuk menghabiskan waktu libur terbaik adalah pantai. Keindahan pantai, pemandangan menawan, dan ketenangan air laut yang syahdu terkadang membuatnya jadi dambaan terbaik. Kamu bisa merasakan berbagai pengalaman berlibur sangat menyenangkan dan tidak pernah kecewa.

Indonesia menjadi salah satu negara di Asia Tenggara yang memiliki jumlah pantai terbanyak. Kepulauan  tersebar di Indonesia ini bahkan memiliki ciri khas, keunikan, dan keindahannya tersendiri. Pilihan pantai paling menarik untuk dikunjungi sepanjang waktu atau pada masa liburan tiba adalah pulau Jawa. Destinasi wisata paling populer di Indonesia ini menawarkan keindahan alam sangat eksotis mulai dari lautan hingga pegunungan  menjulang tinggi. Tentu saja, banyak sekali destinasi pesisir laut paling cocok dan wajib untuk kamu kunjungi di masa libur nanti.

7 Pilihan Keindahan Pantai di Jawa Sangat Memukau

Berikut ini adalah daftar pantai terbaik yang wajib untuk kamu kunjungi:

Parang Tritis – Yogyakarta

Yogyakarta selalu menjadi kota paling Istimewa di pulau Jawa. Suasana tenang dan warganya yang masih ramah selalu menjadikan kota ini destinasi pilihan bagi wisatawan lokal dan manca negara. Lebih dari itu, adat dan budaya  masih terjaga sangat kental menjadikan Yogyakarta selalu dijadikan pilihan berlibur terbaik sepanjang masa. Spot liburan di Daerah Istimewa Yogyakarta memang tidak pernah ada habisnya. Selain banyak sekali situs candi  dan budaya  masih sangat terjaga dengan baik, namun kota ini memiliki Pantai yang wajib untuk kamu kunjungi, salah satunya adalah Parang Tritis.

Pantai Parang Tritis menjadi salah satu pantai paling terkenal di kota ini, terletak kurang lebih 28 km dari pusat kota membuatnya mudah untuk dijangkau menggunakan berbagai moda kendaraan. Ikon paling terkenal dari Prang tritis adalah pasir hitam dan ombak lautan cukup besar. Selain menyajikan pemandangan indah, kamu bisa melakukan berbagai kegiatan mulai dari menunggangi kuda, berkeliling dengan jeep, menikmati sunset, atau kegiatan memicu adrenalin seperti paralayang.

Anyer – Banten

Pilihan pantai yang indah dan tenang lainnya wajib jadi destinasi paling direkomendasikan adalah Pantai Anyer  terletak di Banten. Bagi penduduk di Tanggerang, Banten, dan sekitarnya pasti akan menjadikan Anyer sebagai pantai paling memukau. Pantai ini memiliki pasir putih yang membentang cukup luas, air laur cukup jernih, dan ombak  tidak terlalu besar. Tentu saja, tempat ini sangatlah ideal untuk dijadikan sebagai destinasi liburan terbaik. Kamu akan merasakan berbagai fasilitas tambahan lainnya seperti resort, hotel, atau restoran murah meriah.

Di sekitar pantai kamu juga bisa menikmati wisata menarik lainnya  sangat menyenangkan. Salah satunya adalah Taman Nasional Ujung Kulon. Tempat ini jadi wilayah konservasi untuk melindungi badak Jawa yang terancam punah. Tentu saja, selain mendapatkan pengalaman seru, kamu juga bisa menambah lebih banyak pengetahuan baru.

Pangandaran – Jawa Barat

Destinasi wisata alam favorit bagi warga Bandung, Garut, Tasikmalaya, Ciamis, dll adalah Pangandaran. Keindahan pantai ini selalu memberikan pengalaman menakjubkan bagi para pengunjungnya. Pangandaran bisa dijadikan sebagai spot terbaik  bisa kamu nikmati untuk berenang, snorkelling, atau kegiatan air lainnya. Banyak sekali fasilitas menarik  bisa kamu coba mulai dari banana boat, menaiki perahu, menyewa sepeda, dll yang dikelola oleh warga sekitar. Menariknya terdapat hutan mengrove atau cagar alam dapat kamu jelajahi hanya dengan berjalan kaki saja.

Ada cukup banyak destinasi wisata menarik lainnya yang bisa kamu kunjungi di sekitar  Pangandaran mulai dari Pantai Madasari, Batu Hiu, Green Canyon, dll. Jika kamu punya waktu luang lebih banyak, maka Pangandaran bisa jadi destinasi terbaik untuk dikunjungi. Karena kuliner khas laut seperti seafood bisa kamu jajal sepuasnya. Banyak sekali resto yang tawarkan makanan enak dengan harga terjangkau.

Taman Sari – Cianjur (Jawa Barat)

Destinasi keindahan pantai paling menawan yang tawarkan pemandangan sangat cantik lainnya adalah Taman Sari yang terletak di kabupaten Cianjur. Pantai ini jadi hidden gem bagi para wisatawan di provinsi Jawa Barat. Sebab selai tawarkan pasir hitam yang kontras dengan birunya air laut, namun banyak bebatuan karang yang menambahkan kesan eksotis di sekitar pesisir laut. Taman Sari sangatlah cocok jika kamu ingin merasakan ketenangan dan jauh dari keramaian. Sebab pantai ini belum diketahui oleh banyak orang. Sehingga kamu bisa menikmati keindahan alam jauh lebih syahdu.

Kamu bisa menyewa sejumlah penginapan dengan harga sangat terjangkau. Selain itu, nikmati juga kuliner khas sunda yang sangat lezat dan enak. Berbagai kegiatan seru seperti memancing, mengelilingi pantai menggunakan perahu, atau berburu seafood bisa dilakukan dengan sangat nyaman.

Sanur – Jawa Tengah

Jika belum memiliki kesempatan untuk berkunjung ke Bali, maka Sanur bisa jadi salah satu spot destinasi terbaik yang harus kamu kunjungi. Sebab pantai Sanur terletak di bagian selatan Bali. Sanur sangatlah terkenal dengan pasir putih yang sangat lembut dan air laut sangat jernih. Kegiatan paling menarik yang dapat kamu lakukan adalah menyajikan matahari terbit. Pemandangannya juga sangatlah indah, membuat pengunjung bisa menikmati moment dengan sangat memuaskan.

Tersedia cukup banyak fasilitas yang dapat dengan mudahnya kamu nikmati dengan harga terjangkau. Selain itu, mobilitas ke tempat lain seperti restoran, kafe, atau hotel juga sangatlah dekat. Sehingga dijamin akan mempermudah semua pengunjung.

Sukamade – Banyuwangi

Pilihan pantai paling indah dan menawan lainnya wajib untuk kamu kunjungi adalah pantai Sukamade yang terletak di Kabupaten Banyuwangi. Selain bisa menikmati pemandangan super eksotis, namun kamu juga bisa menyajikan tempat penyu bertelur. Sukamade masuk dalam bagian Taman Nasional Meru Betiri, sehingga pasti akan banyak penyu yang dapat untuk bertelur. Selain jadi salah satu destinasi cukup unik bagi para wisatawan, kamu juga bisa menikmati biota laut dengan snorkelling ringan di kedalaman yang terjangkau. Banyak sekali terumbu karang indah bisa dilihat dengan mudah.

Meskipun cukup terpencil dan aksesnya sedikit sulit, namun karena kekayaan alam ditawarkan membuat banyak wisatawan penasaran dan ingin terus berkunjung. Suasana yang masih terjaga sangat baik dan masih sangat segar, membuat kamu ingin terus berkunjung setiap harinya. Nikmati berbagai kegiatan seru seperti diving, snorkelling, atau menyantap hidangan laut hanya di pantai Sukamede.

Indrayanti – Yogyakarta

Destinasi pantai terakhir yang wajib masuk dalam daftar perjalanan anda adalah pantai Indrayanti yang terletak di Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta. Meskipun tidak lebih terkenal dari Prang Tritis, namun Indrayanti juga menawarkan keindahan memukau. Tebing – tebing baru yang ada di sekitar pantai akan senantiasa menambah kesan eksotis dan indah. Berbagai kegiatan seperti berenang, berjemur, dll bisa kamu nikmati dengan seru.

Nah itulah berbagai rekomendasi keindahan pantai paling indah yang dapat kamu temui di pulau Jawa. Selain sajikan keseruan tanpa batas, namun kamu juga bisa berlibur dengan nyaman dan memuaskan.

Baca Juga : Menikmati Panorama Alam dari Keindahan Pantai Indonesia

By idwnld8

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *